Sobat setia blog saya akan memberikan artikel khusus yang ingin menguasai bagaimana cara menentukan ip address dan subneting kelas dari IP tersebut, awal ketika saya mempelajari konsep subnetting dengan cara belajar sendiri dari berbagai sumber, saya merasa kesulitan mempeljarinya, sudah banyk saya mencari artikel di mbah Google dan kebanyakan materi yang diulas diambil dari buku-buku materi tentang jaringan dasar, ketika saya mengikuti pelatihan Mikrotik CCNA dan MTCRE alhamdulillah apa yang cari ketemu disana dan mudah untuk dishare kembali kepada publik. Berikut contoh cara subnetting :
Contoh selesaikan soal berikut apabila diketahui IP address 55.55.55.55/27, tentukan banyak IP yang digunakan,
IP. 55.55.55.55/27
2^32-27
2^5=32 (Total IP)
Cari Subnet
< >
0 31
32 63
64
Network ID : 55.55.55.32
Broadcast : 55.55.55.63
Host Pertama : 55.55.55.33
Host Terakhir : 55.55.55.62
Subnet Mask : 255.255.255.(256-32)=224
IP. 66.66.66.66/28
2^32-28
2^4=16
Cari Subnet
< >
0 15
16 31
32 47
48 63
64 79
80
Network ID : 66.66.66.64
Broadcat : 66.66.66.79
Host Pertama : 66.66.66.65
Host Terakhir : 66.66.66.78
Subnet Mask : 255.255.255.(256-16)=240
Semoga dari ulasan di atas dapat membantu mempermudah subneting, karena menurut saya ini cara termudah.
0 Comments